Sunday 5 February 2017

Kesampingkan EGO!

Share it Please
Pria mauapun Wanita yang Menjalin sebuah hubungan akan menginginkan yang namanya ke-Awetan didalam hubungan mereka,tidak ada yang menginginkan sebuah perpisahan yang menjadi musuh dan menyisahkan dendam didalam hati masing-masing.

Namun didalam sebuah hubungan tidak akan pernah akan selalu manis dan harmonis,akan ada pertengkarang, Perdebatan,Kesalah pahaman dan sebagainya,Itu bisa saja terjadi karna banyak faktor pernyebabnya.

Namun untuk menyelesaikan itu semua kita sebagai seseorang yang menjalani hubungan dengan pasangan kita harusnya menjadi sosok yang dewasa dan harus mementingkan hubungan ketimbang mencari siapa yang benar dan siapa yang salah,disaat sang wanita yang salah tidak ada guna nya untuk memojokkan dia untuk mengakui kesalahan nya dan saling berdebat untuk mencari tau siapa yang salah.

Akan lebih baik jika tidak mementingkan siapa yang membuat kesalahan melainkan bagaimana agar permasalahan nya cepat terselesaikan dan walaupun wanita yang salah akan lebih baik untuk hubungan jika sang pria yang meminta maaf.

Pertahankan hubungan yang sedang dijalani,Bangun kembali keharmonisan dengan kata maaf yang tulus satu sama lain,ukir kembali senyum dibibir kalian dan belajarlah dari kesalahan yang lalu agar tidak mengulangi lagi kesalahan yang sama agar tidak membuat jenuh hubunga yang sedang dijalani.

Hindari sifat Egois sifat yang tidak mau mengalah tidak mau menerima saran dan masukan dari orang lain,sifat yang membuat hubungan menjadi kacau,sifat yang merugikan bagi hubungan kalian,Bijak dan dewasalah dalam berifikir untuk hubungan kalian kemasa yang akan datang.

No comments:

Post a Comment

Hanya Wadah untuk berbagi keresahan yang menghantui Jalan hidup yang tak selalu mulus seperti apa yang kita inginkan ! Jika kalian ngin membagi keresahan dan tidak ada wadah untuk membagikan keresahan kalian,Kalian bisa kirim ke Email Aku Bangferdian69@gmail.com Sebelum keresahan atau cerita kalian itu diposting aku bakal mengedit nya jika itu diperlukan.

Blogroll

About